3 Cara Sederhana Optimalkan Kepintaran Anak, Yuk Coba di Rumah!

3 hours ago 1

loading...

Tantangan menjadi orang tua di era yang serba dinamis ini, semakin kompleks, terutama seorang Ibu. Foto/Freepik

JAKARTA - Tantangan menjadi orang tua di era yang serba dinamis ini, semakin kompleks, terutama seorang Ibu. Pasalnya, seorang ibu harus memastikan anak tumbuh dengan asupan nutrisi yang optimal sebagai investasi masa depan anak.

Salah satu nutrisi yang wajib untuk dipenuhi guna mendukung kepintaran adalah Zat Besi. Namun, survei menunjukkan bahwa 50 persen Bunda tidak tahu bahwa kekurangan Zat Besi dapat berdampak pada kepintaran anak.

Momen Peringatan Hari Kartini yang diperingati setiap tanggal 21 April, bisa menjadi momentum bagi para Bunda untuk terus mengawal pemenuhan nutrisi khususnya zat besi yang dapat mendukung optimalkan kepintaran anak.

Hari Kartini bisa menjadi momen refleksi tentang perjuangan, salah satunya perjuangan Bunda untuk membesarkan anak dan memastikan hak anak tumbuh menjadi pribadi yang pintar.

Di momen Hari Kartini, Asmirandah, publik figur dengan satu orang putri ini membagikan hasil permenungannya bagaimana memastikan buah hatinya mendapatkan asupan zat besi.

“Sebagai seorang Ibu, aku memaknai Hari Kartini untuk terus berjuang dan belajar mengenai pentingnya memperhatikan asupan nutrisi anak. Awalnya, aku tidak menyadari bahwa gejala seperti anak mudah lelah, kulit pucat, dan kurang fokus bisa menjadi tanda kekurangan Zat Besi," ungkap Asmirandah dalam salah satu unggahan di Instagram pribadinya @asmirandah89.

"Karena itu, aku mulai aktif mencari informasi dan jadi tahu bahwa ternyata masih banyak juga Bunda yang belum menyadari betapa pentingnya Zat Besi sebagai investasi dalam mendukung kepintaran dan tumbuh kembang anak,” sambungnya.

Nah, bagaimana sebenarnya cara Asmirandah memastikan asupan nutrisi bagi Chloe, khususnya zat besi dalam mendukung kepintaran anak? Simak rahasia yang diungkapkan Asmirandah.

1. Menerapkan Feeding Rules dengan Kombinasi Makanan Bernutrisi

Read Entire Article
Dunia Televisi| Teknologi |